Bidang Kajian
Ruang lingkup bidang kajian Prosiding Sempatin meliputi: Sistem Informasi, Informatika/Ilmu Komputer, Elektro dan Elektronika; Keguruan dan Ilmu Pendidikan; Matematika, Kimia, Lingkungan, Kelautan, Perikanan, Pertanian dan Pangan; Farmasi dan Ilmu Kesehatan; Pertambangan, Sipil dan Arsitektur; Energi, Material Teknik dan Perancangan; Manufaktur dan Teknik Industri, Teknik Mesin, dan Teknik Perkapalan; serta Manajemen, Akuntansi, Administrasi Publik, Ekonomi, dan Hukum.